Selasa, 29 April 2014

Layar Gorilla Glass Himax Pure I

Untuk menjaga ketahanan layar sentuh HIMAX Pure I dilengkapi dengan kaca pelapis Gorilla Glass yang mengusung konsep ketipisan, keringan dan daya tahan terhadap kerusakan. Menurut survey di tahun 2010, baru 20% smartphone dan perangkat elektronik portable bergerak yang menggunakan kaca seperti ini. Ini memberikan keunggulan tersendiri kepada HIMAX Pure I terutama dalam mengutamakan ketahanan perangkatnya. 

0 komentar:

Posting Komentar